Search
Now showing items 1-10 of 10
Pemanfaatan Limbah Cangkang Kelapa Sawit dan Pasir Tenggarong dalam Campuran pembuatan Pembuatan Beton
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-05)
Kalimantan Timur merupakan salah satu daerah penghasil kelapa sawit terbesar di Indonesia, seringkali pemanfaatan kelapa sawit ini diambil hanya isinya saja dan banyak meninggalkan limbah berupa cangkangnya. Limbah kelapa ...
Pemanfaatan Material Lokal Kalimantan Timur sebagai Material Campuran Beton Ditinjau dari Kuat Tekan
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-20)
Pembuatan beton untuk konstruksi telah menggunakan berbagai macam metode atau inovasi. Inovasi ini bertujuan untuk menurunkan biaya material beton sekaligus agar dapat meningkatkan kekuatan beton. Agar dapat memastikan ...
Pengaruh Penggunaan Batu Gamping Loa Lepu pada Campuran Beton terhadap Kuat Tekan Beton
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-20)
Desa Loa Lepu terletak di Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur, Negara Republik Indonesia. Desa Loa Lepu terletak di dalam yurisdiksi Kecamatan Tenggarong dan dikenal dengan ...
Pemanfaatan Batu Laterite dan Limbah Spons Eva (Ethylene-Vinyl Acetate) sebagai Agregat Kasar dalam Campuran Beton Ringan
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-04)
Sebagai bahan bangunan, beton dikenal dan menjadi pilihan favorit masyarakat selama ini. Material beton yang biasa digunakan pada umumnya memiliki kelemahan yaitu berat permeter kubiknya sehingga sangat berpengaruh terhadap ...
Pengaruh Penambahan AM 78 Concrete Additive terhadap Kuat Tekan Beton Normal
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-06)
Seiring waktu, penggunaan beton untuk berbagai jenis struktur bangunan menjadi semakin umum. Hal ini dikarenakan beton memiliki berbagai keunggulan seperti kekuatan yang tinggi, perawatan yang rendah dan dapat dicor dalam ...
Pemeriksaan Kuat Tekan dengan Rasio H/D pada Kayu Galam (Melaleuca Cajuputi) untuk Standarisasi Pengujian
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-20)
Sumber daya alam di Indonesia sangatlah melimpah khususnya kayu. Pemanfaatan kayu sebagai salah satu bahan material dalam kegiatan konstruksi masih banyak ditemukan sebagai salah satu material konstruksi. Di Indonesia ...
Kajian Sifat Fisik dan Mekanik Kayu Galam (Melaleuca Cajuputi) dalam Pemanfaatannya sebagai Perancah Konvensional
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-01-05)
Indonesia khususnya pulau kalimantan mempunyai hasil hutan yang sangat melimpah, salah satunya adalah kayu. Material kayu yang digunakan sebagai material konstruksi yaitu dalam penggunaannya memerlukan perhitungan struktur ...
Pemeriksaan Kekuatan Batu dari Kuari di Kota Samarinda untuk Agregat Kasar Beton
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-03)
Wilayah di Kalimantan Timur telah resmi ditetapkan menjadi Ibu Kota Negara (IKN) baru Negara Kesatuan Republik Indonesia setelah disahkannya Undang-undang nomor 3 Tahun 2022 tentang ibu kota Negara baru. Pembangunan ...
Eksperimen Kuat Tekan Beton Model Prisma Berongga
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-11)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lubang dengan variasi diameter pipa terhadap kekuatan tekan kolom beton model prisma berongga. Dalam penelitian ini, digunakan simulasi beton tak bertulang model prisma ...
Pemeriksaan Kekuatan Bata Ringan dengan Ketebalan 100 mm dari Distributor Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-01-15)
Kota Samarinda mengalami pertumbuhan pesat dalam sektor konstruksi, meningkatkan permintaan bahan konstruksi seperti bata ringan seiring pembangunan ekonomi dan infrastruktur. Kualitas bata ringan dari distributor lokal ...