Search
Now showing items 1-10 of 35
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada Ny. S yang Mengalami Selulitis Pedis di Ruang Cempaka RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-14)
Selulitis merupakan Infeksi Steptococcus beta hemolyticus dan Staphylococcus aureus yang paling sering terjadi pada penderita diabetes melitus, selulitis ini terjadi karena suatu peradangan akut yang terutama menargetkan ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada An.H yang Mengalami Kejang Demam Kompleks di RSUD Abdul Wahab Sjahranie Ruang Melati Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-09)
Latar Belakang : Kejang demam kompleks merupakan serangan kejang yang timbul secara tiba – tiba yang disebabkan oleh peningkatan suhu tubuh diatas batas normal (suhu rektal > 38oC), biasanya kejang demam muncul pada anak ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada Klien Ny. M yang Mengalami Diabetes Mellitus Tipe II di Ruang Edelweis RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-15)
Latar Belakang : Diabetes Mellitus (DM) tipe 2 adalah penyakit metabolik kronis yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa darah dengan kelainan metabolisme karbohidrat, protein dan lemak akibat kurang insulin baik ...
Asuhan Keperawatan pada TN. H dengan Diagnosa Medis Close Fraktur Tibia di Ruang Cempaka RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-15)
Pendahuluan: Mempelajari dan menambah wawasan tentang asuhan keperawatan yang diberikan kepada pasien fraktur di Bangsal Cempaka RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda. Patah tulang merupakan kerusakan pada tulang yang dapat ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada klien Tn. S dengan masalah Keperawatan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran di Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada Mahakam Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-17)
Gangguan jiwa ialah sebuah perubahan fungsi jiwa yang mengakibatkan terganggunya fungsi jiwa. Skizofrenia ialah salah satu penyakit yang tidak sedikit didapati di masyarakat. Skizofrenia sendiri ialah penyakit kronis ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada Nona H yang Mengalami Cedera Kepala Sedang di RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-16)
Latar Belakang: Cedera Kepala adalah kerusakan yang timbul akibat dampak fisik seperti benturan, pukulan, atau getaran pada kepala yang mengganggu fungsi otak. Trauma kepala dikelompokkan menjadi tiga tingkat berdasarkan ...
Penerapan Asuhan Keperawatan pada Pasien yang Mengalami Fraktur Femur dalam Memenuhi Kebutuhan Kualitas Tidur di Ruang Edelweis RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-20)
Latar Belakang: Fraktur femur ialah kerusakan pada tulang paha yang bisa terjadi akibat trauma langsung, kelelahan otot, atau kondisi seperti degenerasi tulang atau osteoporosis. Gejala fraktur femur meliputi nyeri yang ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada Bapak S yang Mengalami Hipertensi di Ruang Edelweis di RSUD Abdoel Wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-16)
Latar Belakang: Hipertensi adalah kondisi di mana tekanan darah secara kronis meningkat karena jantung harus bekerja lebih keras untuk memompa darah dan memenuhi kebutuhan tubuh akan oksigen dan nutrisi. Gejala hipertensi ...
Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada Ny.S dengan Diagnosa Congestive Heart Failure di Ruang Edelweis Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Wahab Sjahranie Samarinda 2023
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-16)
Pendahuluan : Gagal Jantung Kongestif adalah suatu kondisi di mana jantung tidak mampu memompa darah yang cukup untuk memenuhi kebutuhan jaringan akan oksigen dan nutrisi. Gejala khas gagal jantung yaitu sesak napas, mudah ...
Asuhan Keperawatan pada Tn.L dengan Pre Revisi Orif Fraktur Femur di Ruang Cempaka RSUD Abdoel wahab Sjahranie Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-03-14)
Latar Belakang: Fraktur femur juga dianggap sebagai diskontinuitas pada batang femoralis, disebabkan oleh trauma langsung ataupun trauma tidak langsung yang sering terjadi pada pria dewasa. Tujuan: Mendapat pengalaman nyata ...