Show simple item record

dc.contributor.authorLiani Puspita, Egi
dc.date.accessioned2025-07-08T09:39:58Z
dc.date.available2025-07-08T09:39:58Z
dc.date.issued2025-01-10
dc.identifier.urihttps://dspace.umkt.ac.id//handle/463.2017/4994
dc.description.abstractDiabetes tipe 2 merupakan kondisi yang dapat mengganggu kualitas hidup seseorang dan memerlukan pengobatan jangka panjang. Dukungan keluarga mempunyai pengaruh yang signifikan pada pasien Diabetes Tipe 2 dan sangatlah penting dalam menjaga kualitas hidup. Penelitian ini memiliki tujuan dalam mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dan kualitas hidup pasien Diabetes Tipe 2 di Puskesmas Sebulu 1. Jenis penelitian bersifat cross sectional. Populasi penelitian ini ialah pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 yang ada di data Puskesmas Sebulu 1. Pengambilan sampel dengan tehnik purposif sampling digunakan memilih 70 responden sebagai sampel. Kuesioner Hensarling Diabetes Family Support Scale (HDFSS) digunakan untuk mengumpulkan data tentang dukungan keluarga, dan kuesioner Diabetes Quality of Life (DQOL) dipergunakan dalam mengumpulkan data tentang kualitas hidup. Analisis pada penelitian ini mempergunakan uji chi square. Hasilnya analisis didapati nilai p value = 0,000 yang membuktikkan nilai signifikan < 0,05 bisa ditarik kesimpulan bahwasannya ada hubungan secara signifikan dukungan keluarga terhadap kualitas hidup.id_ID
dc.language.isoidid_ID
dc.publisherUniversitas Muhammadiyah Kalimantan Timurid_ID
dc.subjectDiabetes mellitus tipe 2id_ID
dc.subjectDukungan keluargaid_ID
dc.subjectKualitas hidupid_ID
dc.subjectKuesionerid_ID
dc.titleHUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KUALITAS HIDUP PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS SEBULU 1id_ID
dc.typeSkripsiid_ID


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record