• English
    • Bahasa Indonesia
  • Bahasa Indonesia 
    • English
    • Bahasa Indonesia
  • Login
View Item 
  •   UMKT-DR Home
  • Faculties and Schools
  • Faculty of Health
  • School of Nursing
  • S1 Final Projects
  • View Item
  •   UMKT-DR Home
  • Faculties and Schools
  • Faculty of Health
  • School of Nursing
  • S1 Final Projects
  • View Item
JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

Hubungan antara Dukungan Sosial terhadap Kepuasan Hidup Lanjut Usia di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Samarinda

Thumbnail
View/Open
Skripsi (632.2Kb)
Naskah Publikasi (538.9Kb)
Date
2018-07-26
Author
Munazad, Laila
Milkhatun, Milkhatun
Metadata
Show full item record
Abstract
Latar belakang : Jumlah Lansia yang semakin besar membawa konsekuensi terhadap aspek dukungan sosial berupa dukungan emosional, penghargaan, instrumental, dan informasi. Permasalahan selanjutnya yang dialami oleh lansia adalah kurangnya dukungan yang diperoleh keluarga maupun teman sebaya, menyebabkan banyak lansia yang terlantar, tidak memiliki keluarga, tidak memiliki perkerjaan untuk bekal hidup sehari-hari. Keadaan tersebut membuat lansia menjadi kurang puas atau tercapai dimasa tua nya. Tujuan : Untuk mengetahui hubungan antara dukungan sosial terhadap kepuasan hidup lanjut usia di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Samarinda tahun 2018. Metode : Rancangan penelitian ini menggunakan desain penelitian analisis korelasi dengan metode pendekatan cross sectional. Dalam penelitian ini jumlah lansia dalam perhitungan total sampling adalah 102 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling sebanyak 30 responden. Analisis pengumpulan data menggunakan kuesioner Dukungan sosial Miller 1995 dan Kepuasan hidup dan dengan menggunakan korelasi Pearson Product Moment. Hasil : Hasil uji Pearson Product Moment menunjukkan nilai koefisien korelasi sebesar 0,739** dengan kekuatan korelasi sedang dan taraf signifikansi 0,000 < α=0.05. Kesimpulan : Terdapat hubungan yang bermakna antara dukungan sosial terhadap kepuasan hidup lanjut usia di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Samarinda. Saran : Bagi lansia yang berada di Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Samarinda diharapkan selalu melakukan dukungan sosial terhadap teman sebaya, keluarga, petugas panti maupun lingkungan sekitarnya untuk memperoleh kepuasan hidup yang tinggi.
URI
https://dspace.umkt.ac.id//handle/463.2017/1176
Collections
  • S1 Final Projects
UMKT-DR  © 2018  Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
Contact Us | Send Feedback
 

 

Browse

All of UMKT-DRCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

My Account

Login
UMKT-DR  © 2018  Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
Contact Us | Send Feedback