School of Informatics: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 159
-
Pembuatan Sistem Aplikasi Electronic Voting (E-Voting) berbasis Web dengan Pendekatan Metode Waterfall
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-05)Pemungutan suara elektronik (e-voting) adalah metode yang menggunakan perangkat elektronik untuk memudahkan proses pemungutan suara, menawarkan kecepatan dalam seleksi dan tabulasi suara serta akses informasi secara realtime. ... -
Penerapan Algoritma Naïve Bayes untuk Memprediksi Kelulusan Mahasiswa
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-16)Lulus tepat waktu sangat diinginkan oleh mahasiswa karena menghemat biaya, tetapi banyak mahasiswa tidak dapat menyelesaikan studi tepat waktu. Di Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, mahasiswa S1 dinyatakan lulus ... -
Analisis Sentimen Ulasan “OJOL THE GAME” di Google Play Store menggunakan Algoritma Naive Bayes dan Model Ekstraksi Fitur TF-IDF untuk meningkatkan Kualitas Game
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-17)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sentimen ulasan pengguna terhadap game "OJOL THE GAME" di Google Play Store menggunakan algoritma Naive Bayes dan model ekstraksi fitur TF-IDF. Data ulasan dikumpulkan melalui ... -
Model Optimasi SVM dengan PSO-GA dan Smote dalam Menangani High Dimensional dan Imbalance Data Banjir
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-14)Banjir merupakan salah satu bencana alam yang sering terjadi di Indonesia, termasuk di Kota Samarinda dengan 18-33 titik desa terdampak dari tahun 2018-2021. Penggunaan machine learning dalam mengklasifikasi bencana banjir ... -
Penentuan Lokasi Pembuatan Sarang Burung Walet menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process-Weighted Product
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-11)Burung walet merupakan jenis burung yang paling banyak dibudidayakan di Indonesia karena sarangnya yang memiliki nilai ekonomis tinggi. Sarang burung walet sangat diminati dan memiliki pasar yang luas, baik di dalam maupun ... -
Implementasi Algoritma Naïve Bayes dalam Mengklasifikasikan Wilayah Rawan Pangan Kabupaten Berau
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-11)Pangan merupakan kebutuhan pokok bagi manusia, pangan adalah segala sesuatu yang berasal dari sumber hayati dan air, baik yang diolah maupun yang tidak diolah, dan diperuntukkan sebagai makanan atau minuman bagi konsumsi ... -
Sistem Pengaman Rumah Burung Walet menggunakan Pendeteksi Gerak dan Kontrol Berbasis Arduino dan SMS Gateaway
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-16)Pembudidayaan rumah sarang burung walet menghadapi berbagai tantangan internal serta eksternal seperti pencurian sarang walet. Sistem keamanan tradisional yang mengandalkan kunci dan gembok sering kali tidak efektif dalam ... -
Analisis Kepuasan Pelanggan menggunakan Algoritma K-Nearest Neighbors pada Perusahaan Umum Daerah Air Minum Batiwakkal Berau
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-11)Kepuasan pelanggan terhadap layanan air bersih merupakan aspek penting yang perlu dianalisis oleh Perusahaan Umum Daerah Air Minum Batiwakkal Berau untuk memastikan pelayanan terbaik. Penelitian ini bertujuan mengimplementasikan ... -
Sistem Pendukung Keputusan dalam Pemilihan Siswa Terbaik Kelas 7 SMP IT Imam Syafi’i Samarinda menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus: SMP IT Imam Syafi’i Palaran)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-06-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem pendukung keputusan (SPK) dalam pemilihan siswa terbaik kelas 7 di SMP IT Imam Syafi'i Palaran Samarinda dengan menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Sistem ... -
Keamanan Ruang Lab Hardware Terkoneksi : Sistem Anti Maling dengan Sensor Reed Switch Berbasis IOT
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-12)Sistem keamanan ruang laboratorium hardware yang terhubung dengan menggunakan sensor Reed switch berbasis IoT telah dirancang dan dikembangkan. Sistem ini dirancang untuk mendeteksi pembukaan pintu yang tidak diinginkan ... -
Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Kulit Wajah pada Jenis Kulit Wajah Sensitif dengan Metode Forward Chaining
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-05)Kulit wajah sensitif sangat dihindari bagi sebagian orang karena cenderung merespon negatif dari berbagai faktor seperti kosmetik, paparan sinar matahari, polusi udara, bawaan genetik, dan lain-lain. Selain itu, kulit wajah ... -
Penerapan Algoritma AES pada Citra Digital
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-16)Penelitian ini menggunakan algoritma Advanced Encryption Standard (AES) dengan kunci 256-bit untuk melindungi dan mengubah distribusi piksel dalam gambar digital. Proses eksperimen meliputi langkah-langkah pengacakan, ... -
Optimasi Metode BMR dan Simulated Annealing untuk Algoritma SVM dalam Mengatasi Imbalanced dan High Dimensional Data Stunting
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-04)Kasus Stunting di kota Samarinda dari tahun 2022 masih mengalami peningkatan prevalensi sebesar 23,9%, penanganannya kasus ini masih kurang optimal karena tahun 2023 tingkat stunting masih tinggi. Tujuan penelitian ini ... -
Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) menggunakan Metode Forward Chaining di PUSKESMAS Trauma Center Loa Janan Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-15)Penyakit Infeksi Saluran Pernafasan atau ISPA yaitu peradangan pada saluran nafas pada bagian Sinus, tenggorokan dan paru yang disebabkan oleh bakteri dan virus. Sehingga menyebabkan penderitanya mengalami beberapa gejala ... -
Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum Merdeka Berbasis Web dengan Metode Agile untuk Sekolah Dasar 004 Kecamatan Sambutan Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-06-26)Tujuan dari penelitian adalah untuk menciptakan sistem informasi pemrosesan rapor berbasis web yang otonom untuk sekolah dasar 004 dengan menggunakan pendekatan agile. Pengujian sistem akan digunakan untuk menilai kualitas ... -
Analisis Sentimen Ulasan Jembatan Repo – Repo di Google Maps menggunakan Metode Naive Bayes dengan Fitur Ekstrasi TF-IDF
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-06-03)Penelitian ini menganalisis sentimen ulasan Jembatan Repo-Repo di Google Maps menggunakan metode Naïve Bayes dengan fitur ekstraksi TF-IDF. Tujuan pada penelitian kali ini untuk mengetahui sentimen masyarakat terhadap ... -
Perbandingan Metode K – Nearest Neighbor (KNN) dan Naive Bayes terhadap Analisis Sentimen pada Pengguna E-Wallet Aplikasi Dana Menggunakan Fitur Ekstraksi TF-IDF
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-17)Penelitian ini membandingkan akurasi metode K-Nearest Neighbor (KNN) dan Naive Bayes dalam klasifikasi sentimen pengguna aplikasi E-Wallet DANA menggunakan fitur ekstraksi Term Frequency-Inverse Document Frequency (TF-IDF). ... -
Pengembangan Aplikasi Pendaftaran Anggota Perpustakan Berbasis Android menggunakan Model Waterfall pada Dinas Perpustakaan Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-05)Penggunaan teknologi telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari dengan smartphone sebagai salah satu teknologi utama yang memungkinkan akses cepat dan mudah terhadap berbagai layanan dan informasi. ... -
Sistem Keamanan Pintar Berbasis Sidik Jari dengan Thinger IO dan NodeMCU pada Ruangan Prodi TI Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-11)Perkembangan teknologi yang pesat memberikan banyak manfaat dalam berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk dalam bidang keamanan. Salah satu teknologi yang relevan ialah Internet of Things, yang memungkinkan berbagai ... -
Penerapan Algoritme Firefly untuk Optimasi Metode Backpropagation dalam Identifikasi Jenis Penyakit Tanaman Padi
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-10)Padi (Oryza sativa) merupakan sumber karbohidrat utama bagi masyarakat Indonesia dan mengalami peningkatan konsumsi seiring dengan pertumbuhan populasi. Untuk memenuhi kebutuhan ini, perluasan area tanam dan penerapan ...
