S1 Final Projects: Recent submissions
Now showing items 281-300 of 497
-
Literatur Review Dampak Pandemi COVID-19 terhadap Stress pada Remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-13)Tujuan Studi: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak pandemi COVID-19 terhadap kesehatan mental (stress) pada remaja. Metodelogi: Metodelogi yang digunakan pada penelitian kali ini adalah Systematic Literature ... -
Kehadiran Kelas Olahraga dan Aktivitas Duduk Menyebabkan Risiko Obesitas di Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-18)Tujuan studi: Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis risiko hubungan kehadiran kelas olahraga dan aktivitas duduk terhadap obesitas pada remaja di Indonesia. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian ... -
Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap terhadap Pencegahan Covid-19 pada Staff UMKT
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-05-04)Latar Belakang : pemahaman dan sikap masyarakat terhadap pencegahan Covid-19 masih rendah, sementara sikap masyarakat melakukan social distance masih terlihat rendah yang di sebabkan karena banyaknya warga yang tetap ... -
Gambaran Kepercayaan Masyarakat terhadap Informasi Vaksin COVID-19 di Media Sosial
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-14)Latar Belakang: Salah satu upaya pemerintah Indonesia untuk melawan covid-19 adalah dengan mengadakan vaksinasi bagi seluruh masyarakat. Akan tetapi upaya tersebut mengalami kendala dengan munculnya berbagai informasi ... -
Hubungan Antara Penggunaan Media Sosial Twitter terhadap Perilaku Cyberbullying pada Siswa SMK Putra Bangsa Bontang di Masa Pandemi COVID-19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi: Cyberbullying, tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara penggunaan media sosial Twitter terhadap perilaku cyberbullying di SMK Putra Bangsa Bontang. Metodologi: jenis penelitian ini adalah ... -
Fenomenologi Pengalaman Remaja Terkonfirmasi Positif COVID-19 dan Stresornya
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-14)Tujuan studi: Penelitian ini adalah untuk menggali informasi penyebab-penyebab dan pencegahan stresor pada remaja terkonfirmasi positif Covid-19. Metodologi: Pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif ... -
Hubungan Tingkat Pendidikan Guru UKS dengan Hasil Inspeksi Kesehatan Lingkungan Sekolah di Wilayah Kerja Puskesmas Muser
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi : Penelitian ini betujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pendidikan guru UKS dengan hasil inspeksi kesehatan lingkungan sekolah diwilayah kerja puskemas muser. Metodologi :Rancangan penelitian yang digunakan ... -
Hubungan Aktivitas Fisik terhadap Insomnia Selama Masa Pandemi Covid-19 pada Mahasiswa
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-17)Tujuan studi: Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan aktivitas fisik terhadap insomnia selama masa pandemi covid-19 pada mahasiswa. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan ... -
Hubungan Beban Kerja dengan Tingkat Stres Kerja pada Perawat di Ruang COVID-19 di RSUD I.A Moeis Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-18)Tujuan Studi : Untuk Mengetahui Hubungan antara Beban Kerja dengan tingkat stres pada perawat di ruang covid – 19 di RSUD I.A Moeis Samarinda. Metedologi : Penelitian ini menggunkan metode penelitian kuantitatif desain ... -
Hubungan antara Beban Kerja dengan Stres Kerja pada Petugas Lembaga Permasyarakatan
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-12)Tujuan studi: Untuk mengetahui Hubungan Antara Beban Kerja Dengan Stres Kerja Pada Petugas Lembaga Permasyarakatan. Metodologi: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, yang dilakukan kepada Petugas Lembaga ... -
Resiko Kebiasaan Tidak Makan Sayur dan Konsumsi Minuman- Minuman Berkarbonasi terhadap Kejadian Obesitas pada Remaja di Negara Myanmar
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi: Tujuan dari penelitian ini adalah Menganalisis resiko kebiasaan tidak makan sayur dan konsumsi minuman-minuman berkarbonasi terhadap kejadian obesitas pada remaja di negara Myanmar. Metodelogi: Penelitian ini ... -
Studi Fenomena Stres pada Remaja Terkonfirmasi Positif COVID-19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-13)Tujuan studi: Penelitian ini adalah untuk Menggali lebih mendalam informasi tentang fenomena stres yang dialami oleh remaja terkonfirmasi positif Covid-19. Metodologi: Pada penelitian ini menggunakan metode kualitatif ... -
Risiko Perilaku Konsumsi Makanan Cepat Saji dan Minuman Berkarbonasi terhadap Obesitas pada Remaja di Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan studi: Tujuan dari penelitian untuk menganalisis hubungan konsumsi makanan cepat saji dan minuman berkarbonasi terhadap obesitas pada remaja di Indonesia. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian ... -
Literature Review Hubungan Kecanduan Smartphone dengan Gangguan Emosional Remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-12)Tujuan studi: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah ada hubungan antara sikap emosional remaja dengan kecanduan smartphone. Metodologi: Desain penelitian ini adalah Literature Review atau tinjauan pustaka. ... -
Hubungan Pengetahuan dengan Stigma COVID-19 pada Remaja SMAN 7 Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan studi: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara pengetahuan dengan stigma COVID-19 pada remaja SMAN 7 Samarinda. Metodologi: Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian ... -
Literature Review: Pengaruh Lingkungan Sosial Teman Sebaya Remaja Akhir Pada Perilaku Cybersex
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-17)Tujuan studi: untuk menjelaskan seberapa besar pengaruh yang diberikan lingkungan sosial teman sebaya remaja pada perilaku cybersex. Metodologi: Desain penelitian yang digunakan ini adalah Literature Review atau tinjauan ... -
Hubungan Pengetahuan Staff UMKT dengan Kepatuhan Penggunaan Masker Sebagai Upaya Pencegahan COVID-19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-05-03)Tujuan studi: Untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan Staff UMKT dengan Kepatuhan Penggunaan Masker sebagai Upaya Pencegahan Covid-19. Metodologi: Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, yang dilakukan kepada Staff ... -
Literature Review: Hubungan Kontrol Diri terhadap Kecanduan Smartphone pada Remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-13)Tujuan Studi: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan kontrol diri terhadap kecanduan smartphone pada remaja. Metodologi: Penelitian ini merupakan penelitian literature review. Literature review merupakan metode ... -
Hubungan Antara Pengetahuan dan Sikap dengan Kekerasan dalam Pacaran pada Mahasiswa Kesehatan Masyarakat UMKT
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-18)Tujuan studi: Untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dan sikap dengan kekerasan dalam pacaran pada mahasiswa kesehatan masyarakat umkt. Metodologi: Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, penelitian ini bertujuan ... -
Literatur Review dampak Pandemi COVID-19 terhadap Obsessive Compulsive Disorder pada remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-14)Tujuan studi: Tujuan penelitian ini untuk memahami dampak pandemic covid-19 terhadap obsessive compulsive disorder pada remaja. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode literature review, yang merupakan cara untuk ...