Management: Recent submissions
Now showing items 401-420 of 841
-
Pengaruh Pelatihan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja pada Lembaga Penyiaran Publik Televisi Republik Indonesia Stasiun Kalimantan Timur
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-06)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengidentifikasi seberapa besar pengaruh pelatihan kerja terhadap kepuasan kerja pada Lembaga Penyiaran Publik Televisi Republik Indonesia Kalimantan Timur. Metode penelitian ... -
Pengaruh Kreativitas Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mahakam Berlian Samjaya
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-03)Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh variabel Kreativitas Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Mahakam Berlian Samjaya. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Mahakam Berlian Samjaya dengan ... -
Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Komitmen pada Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (Pdam) Tirta Kencana Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-04-13)This study aims to determine the effect of organizational culture on employee commitment in the local water company (PDAM) Tirta Kencana City of Samarinda. The sample in this study were 120 employees. Samples were taken ... -
Pengaruh Kas Dan Modal Kerja Terhadap Laba Perusahaan LQ 45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2018 – 2019
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-06)Penelitian ini adalah menganalisis pengaruh kas dan modal kerja terhadap laba perusahaan. Pengumpulan data dilakukan dengan laporan keuangan yang Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang ... -
Pengaruh Pelatihan Terhadap Kualitas Pelayanan pada PT. Matahari Department Store Plaza Mulia Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-02)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan terhadap kualitas pelayanan karyawan pada PT Matahari Department Store Plaza Mulia Samarinda pada tahun 2020. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan ... -
Pengaruh Religiusitas Terhadap Kinerja Karyawan: Studi Pada Tenaga Kependidikan Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
(2020-06-28)Penelitian ini menganalisis pengaruh religiusitas terhadap kinerja karyawan pada staf pengajar Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur. Pengumpulan data menggunakan kuesioner melalui formulir google. Dengan variabel (X) ... -
Pengaruh Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. BPD Kaltim Kaltara Kantor Pusat Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-02)Peneliti menguji kaitan antara knowledge management terhadap kinerja karyawan. Terdapat dua variabel yang dianalisis yaitu variabel Knowledge Management (X) dan variable Kinerja Karyawan (Y). Penelitian dilakukan di PT. ... -
Pengaruh Knowledge Management terhadap Kinerja Karyawan pada PT. BPD Kaltim Kaltara Kantor Pusat Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-02)Peneliti menguji kaitan antara knowledge management terhadap kinerja karyawan. Terdapat dua variabel yang dianalisis yaitu variabel Knowledge Management (X) dan variable Kinerja Karyawan (Y). Penelitian dilakukan di PT. ... -
Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Leverage terhadap Profitabilitas (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Kometik yang Terdaftar di Bursa Efek Indoneia Tahun 2012-2018)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-10-11)Tujuan studi: studi penelitian ini disusun dengan tujuan menguji pengaruh secara simultan dan parsial dari ukuran perusahaan dan leverage terhadap profitabilitas perusahaan sub sektor kosmetik yang masuk dalam daftar Bursa ... -
Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Leverage terhadap Profitabilitas (Studi pada Peruahaan Sub Sektor Kometik yang Terdaftar di Bursa Efek Indoneia Tahun 2012-2018)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-14)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, menganalisis dan menguji pengaruh ukuran perusahaan dan leverage terhadap profitabilitas pada perusahaan sub sektor kosmetik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jenis penelitian ... -
PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KOMITMEN KERJA KARYAWAAN DI PT HARMONI MITRA UTAMA CABANG SAMARINDA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2019-05-03)Penelitian ditujukan unuk menguji adanya pengaruh pelatihan terhadap komitmen kerja karyawan terhadap perusahaan. Adanya sebuah pelatihan yang akan dapat menambah kemampuan kerja karyawan di PT. Harmony Mitra Utama juga ... -
Pengaruh Pelatihan Terhadap Komitmen Kerja Karyawaan di PT Harmoni Mitra Utama Cabang Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2019-05-03)Penelitian ini ditujukan untuk menguji adanya pengaruh pelatihan terhadap komitmen kerja karyawan terhadap perusahaan. Adanya sebuah pelatihan yang akan dapat menambah kemampuan kerja karyawan di PT. Harmony Mitra Utama ... -
Pengaruh Pelatihan Terhadap Kualitas Pelayanan pada PT. Matahari Department Store Plaza Mulia Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan terhadap kualitas pelayanan karyawan pada PT Matahari Department Store Plaza Mulia Samarinda pada tahun 2020. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan ... -
Pengaruh Bias Optimisme terhadap Keputusan Investasi di Pasar Modal
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-06)Pertumbuhan ekonimi Indonesia yang relatif stabil yaitu berada di atas level 5 persen dalam periode 5 tahun terakhir dengan jumlah investor sebesar 1,9 juta, memberi pengaruh positif bagi perkembangan pasar modal. Pergerakan ... -
Pengaruh Konflik Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Mahakam Berlian Samjaya Di Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-03)Tujuan studi: Penelitian dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh konflik kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Mahakam Berlian Samjaya Di Kota Samarinda, teknik pengambilan data melalui ... -
Pengaruh tingkat pendidikan dan pengalaman kerja terhadap kinerja karyawan PT Mahakam Berlian Samjaya di Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-12)Permasalahan yang sering muncul pada karyawan adalah ketidaktahuan dan kurangnya pendidikan serta sedikitnya pengalaman dalam melakukan dan menangani setiap pekerjaan sehingga kinerja yang dihasilkan tidak dapat mencapai ... -
Pengaruh Pelatihan Kerja dan Kompensasi Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Timur
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-07-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan kerja dan kompensasi terhadap kinerja pegawai Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Timur. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ... -
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT INDOMARCO ADI PRIMA CABANG SAMARINDA
(2021-07-05)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lingkungan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Indomarco Adi Prima Cabang Samarinda. Pendekatan kuantitatif digunakan dalam penelitian ini. Data ... -
Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Anugerah Bahtera Lestari di Samarinda Skripsi
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-06)Penelitian dengan judul “Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Kar-yawan pada Perusahaan PT. Anugerah Bahtera Lestari yang berlokasi di Kota Samarinda”. Pada penelitian ini variabel independen nya adalah komunikasi sedangkan ... -
PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT NUTRIFOOD INDONESIA CABANG SAMARINDA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-02)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar peran motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT Nutrifood Indonesia Cabang Samarinda, metode pengumpulan data penelitian menggunakan data primer ...