Faculty of Health: Recent submissions
Now showing items 461-480 of 1804
-
Persepsi Remaja Mengenai Insomnia Selama COVID 19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-09)Tujuan studi: Menggali lebih dalam persepsi remaja mengenai faktor – faktor apa saja yang mempengaruhi insomnia selama pandemi COVID 19. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan ... -
Literatur Review Dampak Pandemi COVID-19 terhadap Stress pada Remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-13)Tujuan Studi: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak pandemi COVID-19 terhadap kesehatan mental (stress) pada remaja. Metodelogi: Metodelogi yang digunakan pada penelitian kali ini adalah Systematic Literature ... -
Kehadiran Kelas Olahraga dan Aktivitas Duduk Menyebabkan Risiko Obesitas di Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-18)Tujuan studi: Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis risiko hubungan kehadiran kelas olahraga dan aktivitas duduk terhadap obesitas pada remaja di Indonesia. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian ... -
Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap terhadap Pencegahan Covid-19 pada Staff UMKT
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-05-04)Latar Belakang : pemahaman dan sikap masyarakat terhadap pencegahan Covid-19 masih rendah, sementara sikap masyarakat melakukan social distance masih terlihat rendah yang di sebabkan karena banyaknya warga yang tetap ... -
Gambaran Kepercayaan Masyarakat terhadap Informasi Vaksin COVID-19 di Media Sosial
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-14)Latar Belakang: Salah satu upaya pemerintah Indonesia untuk melawan covid-19 adalah dengan mengadakan vaksinasi bagi seluruh masyarakat. Akan tetapi upaya tersebut mengalami kendala dengan munculnya berbagai informasi ... -
Hubungan Antara Penggunaan Media Sosial Twitter terhadap Perilaku Cyberbullying pada Siswa SMK Putra Bangsa Bontang di Masa Pandemi COVID-19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi: Cyberbullying, tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara penggunaan media sosial Twitter terhadap perilaku cyberbullying di SMK Putra Bangsa Bontang. Metodologi: jenis penelitian ini adalah ... -
Fenomenologi Pengalaman Remaja Terkonfirmasi Positif COVID-19 dan Stresornya
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-14)Tujuan studi: Penelitian ini adalah untuk menggali informasi penyebab-penyebab dan pencegahan stresor pada remaja terkonfirmasi positif Covid-19. Metodologi: Pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif ... -
Efektivitas Slow Stroke Back Massage terhadap Kecemasan dan Kualitas Tidur pada Pasien Congestive Heart Failure : Literature Review
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-08-07)Latar Belakang : Congestive Heart Failure (CHF) adalah penyakit gagal jantung merupakan salah satu penyakit yang banyak diderita oleh masyarakat didunia, salah satunya di Indonesia. Pravelensi kematian oleh CHF menunjukkan ... -
Pengaruh Foot Massage terhadap Penurunan Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi : Literature Review
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-08-05)Latar Belakang : Hipertensi secara umum adalah kondisi medis terjadinya peningkatan tekanan darah di mana tekanan sistolik di atas 140 mmHg dan tekanan diastolik di atas 90 mmHg. Hipertensi merupakan salah satu penyebab ... -
Pengaruh Pemberian Posisi Semi Fowler, Deep Breathing Terhadap Ketidakefektifan Pola Nafas pada Pasien Congestive Heart Failure (CHF)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-08-05)Latar Belakang: Congestive Heart Failure (CHF) adalah suatu kondisi dimana jantung mengalami kegagalan dalam memompa darah guna mencukupi kebutuhan selsel tubuh akan nutrient dan oksigen secara adekuat. Terdapat beberapa ... -
Pengaruh Terapi Relaksasi Otot Progresif terhadap Kecemasan pada Pasien yang Menjalani Hemodialisa: Studi Literature Review
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-08-05)Pendahuluan: Gagal ginjal kronik merupakan penyakit yang terjadi karena ginjal yang tidak berfungsi lagi.Di Indonesia merupakan negara dengan prevalensi penyakit GGK yang cukup tinggi, yaitu sekitar 30,7 juta penduduk. ... -
Pengaruh Terapi Cryotherapy untuk Mengurangi Nyeri pada Pasien Fraktur: Literature Review
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2020-08-05)Latar Belakang : Fraktur atau patah tulang merupakan gangguan penuh atau sebagian pada kontinuitas struktur tulang. Fraktur terjadi dikarenakan hantaman langsung sehingga sumber tekanan lebih besar daripada yang bisa ... -
Hubungan Tingkat Pendidikan Guru UKS dengan Hasil Inspeksi Kesehatan Lingkungan Sekolah di Wilayah Kerja Puskesmas Muser
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi : Penelitian ini betujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pendidikan guru UKS dengan hasil inspeksi kesehatan lingkungan sekolah diwilayah kerja puskemas muser. Metodologi :Rancangan penelitian yang digunakan ... -
Hubungan Aktivitas Fisik terhadap Insomnia Selama Masa Pandemi Covid-19 pada Mahasiswa
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-17)Tujuan studi: Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan aktivitas fisik terhadap insomnia selama masa pandemi covid-19 pada mahasiswa. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan ... -
Hubungan Beban Kerja dengan Tingkat Stres Kerja pada Perawat di Ruang COVID-19 di RSUD I.A Moeis Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-18)Tujuan Studi : Untuk Mengetahui Hubungan antara Beban Kerja dengan tingkat stres pada perawat di ruang covid – 19 di RSUD I.A Moeis Samarinda. Metedologi : Penelitian ini menggunkan metode penelitian kuantitatif desain ... -
Hubungan antara Beban Kerja dengan Stres Kerja pada Petugas Lembaga Permasyarakatan
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-12)Tujuan studi: Untuk mengetahui Hubungan Antara Beban Kerja Dengan Stres Kerja Pada Petugas Lembaga Permasyarakatan. Metodologi: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, yang dilakukan kepada Petugas Lembaga ... -
Resiko Kebiasaan Tidak Makan Sayur dan Konsumsi Minuman- Minuman Berkarbonasi terhadap Kejadian Obesitas pada Remaja di Negara Myanmar
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan Studi: Tujuan dari penelitian ini adalah Menganalisis resiko kebiasaan tidak makan sayur dan konsumsi minuman-minuman berkarbonasi terhadap kejadian obesitas pada remaja di negara Myanmar. Metodelogi: Penelitian ini ... -
Studi Fenomena Stres pada Remaja Terkonfirmasi Positif COVID-19
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-13)Tujuan studi: Penelitian ini adalah untuk Menggali lebih mendalam informasi tentang fenomena stres yang dialami oleh remaja terkonfirmasi positif Covid-19. Metodologi: Pada penelitian ini menggunakan metode kualitatif ... -
Risiko Perilaku Konsumsi Makanan Cepat Saji dan Minuman Berkarbonasi terhadap Obesitas pada Remaja di Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-16)Tujuan studi: Tujuan dari penelitian untuk menganalisis hubungan konsumsi makanan cepat saji dan minuman berkarbonasi terhadap obesitas pada remaja di Indonesia. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian ... -
Literature Review Hubungan Kecanduan Smartphone dengan Gangguan Emosional Remaja
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-12)Tujuan studi: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah ada hubungan antara sikap emosional remaja dengan kecanduan smartphone. Metodologi: Desain penelitian ini adalah Literature Review atau tinjauan pustaka. ...