dc.description.abstract | Motivasi sangat penting karena motivasi yaitu suatu hal yang menngakibatkan,
memanifestasikan serta membantu performa manusia, agar bisa bekerja cekatan
serta aktif mencapai hasil yang sempurna. Selain dari faktor motivasi kerja,
lingkungan kerja tempat pegawai bekerjasaama pentingnya guna memaksimalkan
kinerja pegawai. Lingkungan kerja yaitu keadaan material serta psikologis yang
berlaku pada organisasi. Tujuan atas peneitian ini yaitu guna melihat apakah
Motivasi serta lingkungan kerja memiliki pengaruh terhadap kinerja secara parsial
maupun serentak. Dalam temuan ini, digunakan teknik pengambilan sampel yang
disebut sampling jenuh atau sensus, yang melibatkan 64 responden. Metode yang
digunakan guna pengumpulan data ialah metode kuantitatif dengan menggunakan
Skala Likert guna menganalisis data. Hasil temuan menunjukkan bahwasanya
Motivasi secara parsial memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja Pegawai
Kantor Kecamatan Samarinda Kota. Namun, secara parsial, Lingkungan Kerja
tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja Pegawai Kantor Kecamatan
Samarinda Kota. Secara keseluruhan, Motivasi dan Lingkungan Kerja bersama sama memiliki pengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kecamatan
Samarinda Kota.. | id_ID |