Faculty of Economics and Politics: Recent submissions
Now showing items 181-200 of 911
-
KERJASAMA EKONOMI AMERIKA SERIKAT DALAM MENDORONG EKONOMI DIGITAL SECARA GLOBAL
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-12)Penelitian ini secara lebih mendalam membahas mengenai perkembangan ekonomi digital Amerika Serikat sebagai sebuah Negara maju dengan nilai ekonomi digital terbesar dengan teknologi digital nomor satu di dunia. Potensi ... -
ANALISIS PENGARUH MODERNISASI MILITER CHINA ERA PEMERINTAHAN XI JINPING TERHADAP KOMPLEKSITAS KEAMANAN DI ASIA TIMUR
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-06-29)Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modernisasi militer China pada era pemerintahan Xi Jinping terhadap kompleksitas keamanan di kawasan Asia Timur. Dengan menggunakan toeri keamanan regional yang digagas ... -
PERAN UNITED NATIONS HIGH COMMISIONER FOR REFUGEES (UNHCR) DALAM MENANGANI CLIMATE REFUGEES DI INDIA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-07)Penelitian ini menjelaskan tentang peran UNHCR dalam menangani permasalahan climate refugees di India. Dimana India adalah Negara tuan rumah bagi sebagian besar pengungsi di Asia Selatan. Asia Selatan merupakan salah satu ... -
ANALISIS GERAKAN #MeToo SEBAGAI PERLAWANAN KEKERASAN DAN PELECEHAN SEKSUAL BAGI PEREMPUAN DI CHINA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-04)Tulisan ini meneliti mengenai gerakan #MeToo yang telah memperluas percakapan tentang kekerasan seksual. Keberadaan #MeToo di dunia maya menyediakan ruang bagi wanita-wanita di seluruh dunia, tak terkecuali China, untuk ... -
GERAKAN RESISTENSI MASYARAKAT TERHADAP PENAMBANGAN ILEGAL DI MUANG DALAM KELURAHAN LEMPAKE, KECAMATAN SAMARINDA UTARA, KOTA SAMARINDA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-15)Pertambangan batu bara menjadi kegiatan yang sudah sangat sering dilakukan oleh manusia sebagai mata pencaharian demi terpenuhinya suatu kebutuhan hidup. Batu bara menjadi salah satu sumber daya alam yang memiliki nilai ... -
ANALISIS PENDEKATAN BILATERAL CONSULTATIVE MECHANISM SEBAGAI JALAN DAMAI CHINA DALAM MEREDAM KONFLIK DENGAN FILIPINA DI LAUT CHINA SELATAN
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-06)Sengketa Laut China Selatan merupakan masalah yang hingga saat ini masih belum terselesaikan. Sehingga dalam menghadapi Sengketa Laut China Selatan, China lebih memilih jalan damai sesuai dengan pembangunan Peaceful Rise ... -
KEBIJAKAN ONE BELT ONE ROAD (OBOR) SEBAGAI UPAYA HEGEMONI REGIONAL CHINA DI KAWASAN ASIA TENGGARA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-06-30)One Belt One Road (OBOR) merupakan strategi pembangunan yang digagas oleh Presiden China Xi Jinping yang berfokus pada kawasan Eurasia. OBOR digagas untuk menghidupkan kembali jalur sutra kuno China yang meliputi kawasan ... -
KEBIJAKAN EKONOMI-POLITIK AMERIKA SERIKAT DALAM MENDORONG EKONOMI DIGITAL
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-15)Penelitian ini membahas tentang kebijakan ekonomi politik Amerika Serikat dalam mendorong ekonomi digitalnya. Amerika Serikat sebagai negara adikuasa yang sangat berpengaruh besar dalam ekonomi digital dunia, yang mengalami ... -
PENGARUH HARGA BAHAN BAKAR MINYAK DAN INFLASI TERHADAP VOLATILITAS HARGA SAHAM PERUSAHAAN INDEKS LQ45
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-27)Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh bahan bakar minyak dan inflasi terhadap volatilitas harga saham yang terdaftar dalam indeks LQ45 periode 2020 - 2022 secara parsial maupun simultan. Penelitian ini ... -
PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UPTD BAPENDA PROVINSI KALTIM WILAYAH KUTAI KARTANEGARA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-03)Kinerja memegang keterlibatan yang sangat krusial sebab kinerja yakni wujud hasil akhir dari tahapan karyawan melakukan penyelesaian tanggung jawab/tugasnya. Karyawan yang memenuhi tanggung jawabnya secara efektif ... -
PENGARUH HARGA BBM DAN TINGKAT SUKU BUNGA TERHADAP VOLATILITAS HARGA SAHAM PERUSAHAN INDEX LQ45 DI BURSA EFEK INDONESIA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-01-27)Pengkajian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh bahan bakar minyak dan suku bunga terhadap volatilitas harga saham tercantum dalam indeks LQ45 kurun 2020- 2022 selaku segmental ataupun simultan. Analisis berikut ini ... -
PENGARUH KOMPENSASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UPTD PPRD BAPENDA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR WILAYAH KUTAI KARTANEGARA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-05)Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki dan mengevaluasi konsekuensi dari tingkat kompensasi yang diberikan kepada karyawan dan metode kepemimpinan yang diterapkan terhadap kinerja staf di UPTD PPRD BAPENDA Provinsi ... -
ANALISIS KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK ERIGO DI TIKTOK SHOP
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-06-27)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian pada produk Erigo yang dijual di TiktTok Shop. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna ... -
PENGARUH PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-13)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profitabilitas dan leverage terhadap nilai perusahaan pada perusahaan properti & Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021. Sampel ... -
PENGARUH PEMBERIAN GAJI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI TIDAK TETAP HARIAN (PTTH) DI DINAS PERHUBUNGAN KOTA SAMARINDA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-06-30)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pemberian gaji terhadap produktivitas kerja pegawai tidak tetap harian di Dinas Perhubungan Kota Samarinda. Penelitian ini menggunakan pendekatan ... -
PENGARUH KOMPENSASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UPTD PPRD BAPENDA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR WILAYAH KUTAI KARTANEGARA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-05)Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki dan mengevaluasi konsekuensi dari tingkat kompensasi yang diberikan kepada karyawan dan metode kepemimpinan yang diterapkan terhadap kinerja staf di UPTD PPRD BAPENDA Provinsi ... -
PENGARUH HARGA DAN PERCEIVED QUALITY TERHADAP MINAT PEMBELIAN PADA INDUSTRI IKAN HIAS DI KOTA SAMARINDA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-01-16)Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Harga dan Perceived Quality terhadap Minat Pembelian Ikan Hias di Kota Samarinda. Penelitian ini menggunakan metode random sampling dengan pengambilan ... -
PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN KARTU TELKOMSEL (STUDI KASUS MAHASISWA PRODI S1 MANAJEMEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KALIMANTAN TIMUR)
(UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KALIMANTAN TIMUR, 2022-07-04)Penelitian ini menguji pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan. Analisis ini menggunakan variabel independen (X) yaitu Kualitas Produk dan (Y) Kepuasan Pelanggan. Objek penelitian adalah kartu Telkomsel ... -
ANALISIS PERBANDINGAN HARGA SAHAM SEBELUM DAN SESUDAH PANDEMI COVID-19 PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-07-13)Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbandingan harga saham sebelum dan sesudah pandemi covid-19 pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Virus Covid-19 pertama kali masuk di Indonesia ... -
PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN KERJASAMA TIM TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT PRADIKSI GUNATAMA DI KABUPATEN PASER
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2023-06-26)Penelitian ini berjudul Pengaruh kepemimpinan dan kerjasama tim terhadap kinerja karyawan di PT. Pradiksi Gunatama di kabupaten Paser. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh langsung dan tidak langsung ...