Now showing items 1-6 of 6

    • Kajian Teknis Struktur Bangunan Gedung Masjid di Tiga Kelurahan Kota Samarinda 

      Arha, Anang Akbar; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-07-05)
      Dalam membantu kebutuhan manusia untuk beribadah salah satunya diperlukan adanya bangunan gedung masjid. Bangunan gedung masjid yang digunakan, sejalan dengan proses waktu dan kondisi dapat mengalami perubahan berupa ...
    • Kajian Teknis terhadap Kerusakan Bangunan Masjid Al-Mujahirin, Al-Falah, Al-Ikhlas di Kelurahan Air Hitam Kota Samarinda 

      Libaini; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2021-06-06)
      Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kerusakan yang terjadi pada bangunan masjid dan mengetahui tingkat kerusakan bangunan masjid di Kelurahan Air hitam kota Samarinda dan pertimbagan bentuk struktur bangunan masjid, ...
    • Pengaruh Kualitas Bata Ringan terhadap Kerusakan Bangunan Gedung 

      Dumendehe, Tri Dianingsi; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-01-05)
      Dinding struktur merupakan dinding yang direncanakan, diperhitungkan dan digunakan untuk menahan beban gravitasi dan beban lateral, sedangkan dinding non struktur merupakan dinding yang terbuat dari susunan balok-beton ...
    • Pengaruh Penggunaan Air Kangen Water ph 9.0 terhadap Kuat Tekan Beton Normal 

      Syahrul, Muh; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-07)
      Dalam beton, air merupakan salah satu faktor penentu dalam campuran beton karena air bereaksi dengan semen membentuk pasta pengikat pengisi agregat. Air untuk campuran dan perawatan beton minimum memenuhi syarat sebagai ...
    • Tinjauan Kekuatan Beton dengan Menggunakan Air Basa untuk Campuran dan Perawatan 

      Sumbara, Riski Hendrik; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-12)
      Pada awal abad ke 20 di dalam bidang konstruksi modern perkembangan beton bertulang menjadi sebuah terobosan besar di dunia konstruksi. Beton merupakan bahan komposit (campuran) yang terdiri dari beberapa material utama ...
    • Tinjauan Kuat Tekan Pasangan Batu Bata Flemish Bond 

      Styawan, Taufik Adi; Asnan, Muhammad Noor (Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2022-07-13)
      Dalam penelitian ini, pengujian dinding pasangan bata merah mengacu pada standar yang ditetapkan dalam SNI 03-4164-1996 dan pengujian kuat tekan mortar menggunakan SNI 03-6825-2002. Pengujian dilakukan untuk menyelidiki ...