Faculty of Law: Recent submissions
Now showing items 61-80 of 106
-
Tinjauan Yuridis Kekuatan dan Keterbatasan Mekanisme Pengawasan Parlemen terhadap Kebijakan Eksekutif dalam Sistem Presidensial di Indonesia
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-18)Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sebagai lembaga legislatif mempunyai kewenangan mengendalikan kegiatan eksekutif dan memastikan kebijakan yang diambil sesuai dengan konstitusi dan keinginan rakyat. Konsolidasi kekuasaan ini ... -
Penerapan Prinsip Diversi dalam Penyelesaian Tindak Pidana yang Dilakukan oleh Anak di Wilayah Kepolisian Resor Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-19)Pasal 1 Ayat 3 Undang-Undang Dasar 1945 menetapkan bahwa Indonesia adalah negara hukum. Akibatnya, setiap tindakan harus sesuai dengan aturan yang diizinkan atau dilarang. Anak-anak, sebagai subjek hukum dan kekayaan negara, ... -
Kebijakan Pemerintah Daerah Kutai Kartanegara dalam Mendukung Keberlanjutan Lingkungan Melalui Peran Masyarakat Lokal
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-23)Peraturan Daerah adalah peraturan hukum yang disusun dengan persetujuan pemerintah daerah dan merupakan elemen penting dari sistem legislatif nasional oleh otoritas daerah untuk mengatur berbagai aspek dalam otonomi daerah. ... -
Prinsip Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Pertambangan dalam Pemberdayaan Masyarakat Lokal di Kalimantan Timur
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-22)Dalam upaya mengurangi dampak akibat bisnis pertambangan, bentuk tanggung jawab yang dapat dilakukan adalah dengan menerapkan program Corporate Social Responsibility (CSR). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ... -
Pertanggungjawaban Hukum terhadap Anak sebagai Pelaku Tindak Pidana Kekerasan Seksual (Studi Putusan Nomor 1/Pid.Sus-Anak/2020/PN Sgt)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-17)Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana sistem peradilan anak di Indonesia menangani pertanggungjawaban hukum anak sebagai pelaku tindak pidana kekerasan seksual. Selain itu, penelitian ini juga berusaha ... -
Analisis Pertanggungjawaban Perdata Atas Kegiatan Praktek Monopoli Studi Normatif Putusan Nomor: 03/KPPU-L/2020 dan Putusan Nomor: 22/KPPU-I/2016
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana suatu perbandingan antara Putusan Putusan Nomor: 03/KPPU-L/2020 dengan Putusan Nomor: 22/KPPU-I/2016. Dalam kedua putusan tersebut adanya ketimpangan perbedaan besaran ... -
Analisis Ratio Decidendi pada Kasus Ujaran Kebencian antara Dhani Ahmad Prasetyo Vs Pendukung Penista Agama
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-23)Di Indonesia, penyebaran ujaran kebencian telah meningkat secara signifikan selama periode pemilu, yang merupakan puncak demokrasi di negara ini. Perkembangan ini semakin diperparah oleh kemajuan teknologi dan penyalahgunaan ... -
Analisis Yuridis Kebijakan Tindak Pidana PERDA Kota Samarinda (Studi kasus Perda Kota Samarinda Nomor 7 Tahun 2017)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-23)Aktivitas Pengemis, Anak Jalanan (Anjal) maupun Gelandangan di Samarinda saat ini semakin megalami peningkatan dari tahun ketahun. Dengan terjadinya peningkatan ini, masyarakat juga semakin kehilangan kesadaran terhadap ... -
Implikasi Pidana Pencemaran Lingkungan terhadap Pemukiman Padat Penduduk di Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-23)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implikasi pidana pencemaran lingkungan terhadap pemukiman padat penduduk di Kota Samarinda. Samarinda, sebagai ibu kota Provinsi Kalimantan Timur, mengalami peningkatan jumlah ... -
Perlindungan Hukum terhadap Ketentuan Pemenuhan Bantuan Sosial Kepada Korban Bencana Kebakaran di Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-19)Kota Samarinda sering kali mengalami bencana kebakaran yang menimbulkan kerugian material dan non-material bagi masyarakat. Oleh karena itu, penyaluran bantuan sosial memerlukan standar yang dapat digunakan sebagai acuan ... -
Implementasi Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan pada Sektor Yayasan Pendidikan Berbasis Agama Islam (Studi Kasus Kota Samarinda)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-18)Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan (WLKP) Telah diatur pada Undang-Undang No. 7 Tahun 1981. Menurut undang-undang, wajib lapor ketenagakerjaan merupakan sebuah kewajiban bagi seluruh perusahaan maupun pengusaha yang ... -
Kajian Kritis terhadap Pengaturan Sanksi Pidana menurut Undang-Undang Cipta Kerja dalam Upaya Pemulihan Lingkungan Pasca Tambang
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-22)Penelitian ini bertujuan menganalisis regulasi pidana terkait izin lingkungan dalam Undang-Undang Cipta Kerja (UUCK) dan Undang-Undang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (UUPPLH). Selanjutnya, mengkaji simplifikasi ... -
Asas Keseimbangan dalam Perjanjian Kerja Waktu Tertentu: Studi Diperusahaan Air Minum dalam Kemasan
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-18)Penelitian ini mengkaji penerapan asas keseimbangan dalam Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT) di perusahaan air minum dalam kemasan (AMDK) PT. TSBA, dengan fokus pada permasalahan jam kerja berlebihan dan kondisi kerja ... -
Perlindungan Hukum terhadap Anak sebagai Pelaku Tindak Pidana Pencurian (Studi Putusan Nomor 6/Pid.Sus-Anak/2023/Pn Bpp)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-19)Penelitian ini bertujukan guna mengetahui faktor - faktor yang menyebabkan anak terlibat dalam tindak pidana, serta untuk memahami dan menganalisis bagaimana pertimbangan hakim dalam menjatuhkan putusan terhadap anak sebagai ... -
Aspek Yuridis terhadap Dampak Pasca Tambang Akibat Izin Pemanfaatan Pertambangan di Provinsi Kalimantan Timur
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaturan izin pemanfaatan pertambangan dan dampak pasca tambang akibat izin pemanfaatan pertambangan tersebut di provinsi Kalimantan Timur. Penelitian ini menggunakan penelitian ... -
Pengaturan Hukum tentang Pengelolaan Rawa dan Gambut di Kabupaten Kutai Kartanegara
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-23)Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Kartangeara Nomor 18 Tahun 2016 Rawa adalah suatu lingkungan air yang terdiri dari air dan sumber daya air yang terkandung di dalamnya yang dapat tergenang baik secara terus-menerus ... -
Analisis Keterbukaan Informasi Publik dalam Perspektif Ham di Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-18)Keterbukaan informasi publik merupakan hak mendasar yang mendukung prinsip-prinsip Hak Asasi Manusia (HAM) dengan memperkuat transparansi dan akuntabilitas pemerintahan. Melalui metode analisis kualitatif yang melibatkan ... -
Analisis Yuridis Pertanggungjawaban Pidana Studi Putusan Nomor 119/Pid.Sus/2019/Pn Trg dan Putusan Nomor 229/Pid.Sus/2022/Pn Trg terhadap Pelaku Pertambangan Ilegal
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pertanggungjawaban pidana terhadap pelaku pertambangan ilegal di Kabupaten Kutai Kartanegara. Pertambangan ilegal menjadi isu serius di Indonesia karena selain melanggar hukum, ... -
Analisis Yuridis Sanksi Pidana terhadap Anak Pelaku Tindak Pidana Asusila (Studi Kasus Putusan Nomor 24/Pid.Sus-Anak/2023/PN Samarinda)
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-17)Insiden pelecehan seksual terhadap anak di Indonesia terus meningkat, memerlukan perhatian khusus untuk penanganannya. Terkait kasus pemaksaan hubungan intim oleh pelaku di bawah umur, sistem peradilan pidana dalam Pasal ... -
Implementasi Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan pada Industri Perbankan : Studi Kasus Kota Samarinda
(Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur, 2024-07-22)Industri Perbankan menjadi salah satu perusahaan yang memberikan dampak besar terhadap pembangunan dan kemajuan ekonomi suatu negara. dalam menjalankan kegiatan operasional perusahaan industri perbankan tersebut, tentu ada ...
